Mohon tunggu...
Hermawan Petra
Hermawan Petra Mohon Tunggu... -

Pengamat dan pencinta dunia teknologi kekinian lewat internet dan mobile technologi. Belajar dan belajar menulis dan membagikan sekaligus mengembangkan ilmu. www.jagoaninternet.com - www.kerjadirumahaja.com

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Goda-gado Macao, Bangkit dan Kian Menggoda!

27 Desember 2017   15:09 Diperbarui: 27 Desember 2017   15:15 312
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Siapa yang mau ke Macao? Mao mao mao! Ibarat gado-gado, Macao sangatlah lengkap, Macao kaya akan citarasa, Macao unik dan penuh dengan cerita dan sejarah, Macao punya segudang kenikmatan yang bisa ditawarkan mulai dari belanja, mencari hiburan, wisata keluarga, wisata religi sampai bermain judi di casino. Asik kan?

Kenapa sih harus Macao?

  1. Gak pusing urus Visa, karena Macao tanpa Visa
  2. Jelas murah, bisa rasakan Asia dan juga Eropa 
  3. Punya segudang sejarah dan budaya warisan dunia
  4. Kulinernya banyak sekali pilihan, termasuk makanan halal
  5. Deket sama Hong Kong, sekalian belanja atau jalan-jalan saat disana

Pertama kali mendengar Macao, biasanya terbersit pikiran kota mafia, kota berjudi atau kota di Tiongkok yang gak asik dikunjungi karena keterbatasan bahasa yang digunakan dan lain sebagainya. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun