Di balik kata:Wallahu a'lam(Hanya Allah yang tau)
ada Allah yang maha tau...
Kita kadang tersesat mengenal mana yang baik dan buruk bagi kita
tapi Allah tau hal yang baik dan buruk bagi kita...
maka kita memohon hal yang baik bagi kita
dan berlindung dari hal yang buruk bagi kita....
kita mungkin bingung lihat banyak guru dan banyak agama dan aliran
pendapat tentang tuhan dan agama yang beda beda...
tapi Allah tau segala sesuatu lebih tau dari pemuka agama....
kita minta petunjuk kepada Allah
Allah tau masa lalu sekarang dan masa depan