Otak adalah organ terpenting bagi manusia, karena otaklah yang bisa mengontrol semua yang akan kita jalankan. Karena otak bagian yang terpenting dari tubuh kita, otak dilindungi oleh tengkorak dan juga selaput otak. Â Otak ini memiliki 3 bagian menurut artikel alodokter yang ditinjau oleh dr. Kevin adrian yaitu otak besar, otak kecil dan juga otak dan juga batang otak, dan 3 bagian ini sangat berkesinambungan.
Otak besar ini otak yang paling besar dari pada bagian otak lainnya. Otak yang ada di kanan kiri pada kepala kita. Didalam bagian otak kanan dan kiri ini terdapat 4 bagian lobus, seperti yang di tulis di artikel yang ditinjau oleh dr. Irma tahun 2021 yaitu lobus frontalis, lobus periental, lobus temporalis, dan juga lobus oksipitalis.Â
4 lobus ini memiliki fungsi masing masing yaitu lobus frontalis yang berperan dalam perasaan emosi, penyelesaian masalah dan yang berhubungan dengan kemampuan seseorang seperti halnya, kreativitas dan juga kemampuan pencerencanaan.
Kemudian lobus pariental yang memerani dalam rasa pada tubuh, suhu, tekanan, dan rasa sakit. Pada lobus temporalis yang memiliki fungsi sebagai penangkap suatu informasi dari indra pendengar kita. Dan yang terakhir atau bagian ke empat yaitu lobus oksipitalis yang memiliki peran dalam kemampuan indra penglihatan kita, peran lobus oksipitalis ini sangat penting bagi indra pengkihatan kita.
Didalam otak kita kanan dan kiri juga terdapat hemisfer, yang dimana terdapat pada otak kanan dan kiri. Hemisfer otak kanan dan kiri memiliki fungsinya sendiri. Pada otak kiri atau hemisfer kiri, dan juga sebaliknya begitu, otak bagian kanan desebut juga dengan hemisfer kanan.Â
Mereka memiliki fungsi yang berbeda meskipun kelihatannya mirip. Pendapat ini di kemukakan pertama kali oleh seorang psikologi yang bernama nobel prize dan juga dua temannya yang bernama roger w dan sperry, yang ditemukan lewat penemuannya.
Pada otak kiri manusia, yang memiliki fungsi kebidang kuantitatif, analitis, dan juga lebih cenderung pada hal yang memperhatikan detail dan juga berfikir secara logis, seperti yang dituliskan pada artikel hellosehat yang ditulis oleh ilda fadila pada tahun 2021. Maka dari itu jika terjadi masalah pada otak kiri maka tubuh bagian kanan dan juga kemampuan berbahasa akan terpengaruh.
Pada otak kanan manusia, atau disebut dengan hemisfer kanan memiliki fungsi dibidang seni, kreativitas, imajinasi, pengenalan wajah, dan juga pada pengekspresian pada wajah hal ini dituliskan pada artikel yang ditulis oleh ihda fadila juga pada tahun 2021. Orang yang mengalami permasalahan pada otak bagian kanan yaitu ada masalah pada pendengaran telinga bagian kiri. Dan jika kita orang yang mudah menghafal wajah seseorang dengan mudah maka berarti otak kanan kita yang lebih dominan bermain, tapi bukan hanya itu saja tapi pada hal yang bersinambungan dengan kreativitas, imajinasi, dan pada seni juga.
Oke temen-temen disini temen-temen sudah mulai mengertikan ya, perbedaan otak bagian kanan atau hemisfer kanan dan otak kiri dan juga hemisfer kanan. Dan pastinya temen-temen sudah menemukan jawabannya kan ya disini tentang apa perbedaan otak pada bagian kanan dan juga kiri.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H