Cangkulpun sekarang diimpor
Tempe juga dibuat dari kedelai impor
Jangan marah pada penguasa, . . .
Mereka cuma berusaha
Mengakomodasi berbagai kepentingan dan kesempatan yang ada
Lalu kita mau apa, . . . ?
Cangkul tetap dibutuhkan sebagai alat produksi
Tempe tetap dikonsumsi mayoritas masyarakat negeri ini
Dan argumentasi memenuhi kebutuhanpun menjadi dibenarkan
Imporpun diijinkan
Sampai kapan, . . . ?
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!