Plastik ialah bahan yang lentur, tahan lama. Plastik juga banyak digunakan di kebutuhan sehari hari karena harganya yang murah dan mudah di temukan di mana mana. Selain kelebihan tersebut plastik juga memiliki kekurangan yang bisa merusak alam. Mengapa plastik bisa merusak alam?
Karena plastik baru bisa terurai dengan kurun waktu yang sangat lama yaitu sampai ratusan tahun, begitulah mengapa plastik bisa merusak alam karena waktu terurainya yang sangat lama. Â Â
Selain Kekurangan plastik di atas ada banyak sekali kelebihan yaitu flexible/mudah di bawa kemana mana, mampu membawa beban yang cukup berat meskipun plastiknya sendiri ringan, harga produksi yang murah, mudah dibuat
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H