Mohon tunggu...
itsni najwaazkia
itsni najwaazkia Mohon Tunggu... Full Time Blogger - blog

blog

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Coding di Mata Anak SMP Labschool Jakarta

21 Januari 2020   11:58 Diperbarui: 21 Januari 2020   12:11 121
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Coding adalah menerjemahkan logika ke dalam bahasa pemrograman komputer. Coder adalah sebutan untuk orang yang melakukan kegiatan coding atau bisa juga disebut programmer.

Saya sendiri sebenarnya baru mencoba coding 1 kali. Itupun karena ada kegiatan di sekolah. Saya juga sebenarnya ingin belajar coding tapi tidak tau harus belajar darimana. Memahami bahasa program adalah suatu hal yang bisa menjadi life skill bagi siapa saja yang mempelajarinya. Pemrograman adalah bahasa masa depan yang disebut - sebut akan membuka banyak peluang serta kemungkinan - kemungkinan baru.

Coding juga bisa untuk kamu yang ingin bekerja di rumah. Dengan ini, kamu juga bisa menentukan jam kerja kamu sendiri. Coding juga bisa memberi kita kesempatan untuk menciptakan suata hal yang bisa berdampak besar bagi dunia. Siapa yang tidak kenal Facebook? Penciptanya Mark Zuckerberg telah memberikan solusi bagi jutaan orang untuk bisa berinteraksi di dunia maya dengan banyak orang. 

Kesimpulannya adalah coding merupakan skill yang cocok untuk di pelajari untuk anak millenials saat ini. Apalagi mengingat berkembangnya kebutuhan akan bahasa pemrograman di masa datang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun