Mohon tunggu...
Hana  Nahdiana
Hana Nahdiana Mohon Tunggu... Guru - Guru

be complete for your self

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Mengenal P5 dalam Kurikulum Merdeka

12 Oktober 2023   11:16 Diperbarui: 12 Oktober 2023   11:21 268
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

P5 merupakan singkatan dari Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila. Kompetensi profil pelajar Pancasila memperhatikan faktor internal yang berkaitan dengan hati diri, ideologi, dan cita-cita bangsa Indonesia. Serta faktor eksternal yang berkaitan dengan konteks kehidupan dan tantangan bangsa Indonesia di abad 21 yang sedang menghadapi masa revolusi industri 4.0.

P5 memiliki enam dimensi di dalamnya yaitu

1. Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia. 

2. Berkebinekaan Global

3. Bergotong royong

4. Mandiri

5. Bernalar Kritis, dan 

6. Kreatif

Keenam dimensi tersebut menunjukkan bahwa Profil Pelajar Pancasila tidak hanya fokus pada kemampuan kognitif tetapi juga sikap dan perilaku. 

Kemudian Profil Pelajar Pancasila dilaksanakan dan diimplementasikan dalam beberapa proyek yang disesuaikan dalam satuan pendidikannya, yaitu. 

1. Gaya hidup berkelanjutan dengan contoh : Pemanfaatan sampah organik

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun