YANG AKU SEBUT PUISI
Aku hanya memanaskan air sore tadi
Hingga kemudian menyeduh kopi
Sambil mengotak-atik aksara
Di saat jemari ingin bercerita
Oh, betapa ... hangat bukan hanya dari kopi secangkir
Tetapi juga yang berjatuhan dalam pikir
Dan ketika selentera kata beralusi
Lalu aku sebut itu puisi ...
Sumedang, 8 Mei 2024
Baca juga: Ketika Rindu Tak Bisa di Puisikan
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Baca juga: Tentang Penantian
Baca juga: Memakamkan ...
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!