Mohon tunggu...
Kelana Swandani
Kelana Swandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Bahagia Mendapat Surat Cinta dari Kompasiana

8 Juni 2023   15:48 Diperbarui: 8 Juni 2023   17:17 606
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tangkapan layar(dokpri) 

Lumayanlah, sesuatu yang patut disyukuri. 

Bakso (dokpri) 
Bakso (dokpri) 

Samber 2023 kemarin lumayan berat, soalnya baru dimulai setelah ramadan berjalan sekitar seminggu, dan baru berakhir seminggu setelah lebaran. 

Sudah hampir menyerah sebenarnya. 

Rasanya seperti terforsir dan tertekan. 

Tapi setiap kali mau menyerah, malamnya ada ide yang tiba-tiba nongol, tersenyum manis, kadang sambil meringis, hihihi.. 

Itu karena ada saat mudik sampai kesasar. Jam 22.00 masih di jalan. Dalam kondisi tak yakin bisa sampai rumah, dan mood sudah lari ke mana-mana, masih harus mengunggah artikel hari itu. 

Kalau tidak salah, saat itu temanya bakso nusantara. Padahal, kalau di rumah, buanyaaak banget bakso enak, menarik dan istimewa yang bisa diulas. 

Lha ini di perjalanan, sudah malam, kesasar lagi. 

Akhirnya menulis bakso yang ada. Tidak ada istimewanya, kecuali tempatnya. Orang Madiun, beli bakso di Magelang. Hahaha... 

Yang menarik, setiap menulis di mikrosite samber THR, pengunjungnya itu cepat sekali bertambah. Jadi semangat nulisnya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun