Gangguan kesehatan ini menempati peringkat pertama dalam daftar gangguan kesehatan para jamaah haji dari Indonesia. Bahkan menjadi pandemi.
Kementerian Kesehatan RI melaporkan, dalam proses ibadah haji Indonesia tahun 2023 ada ada lima penyakit yang mendominasi, yaitu ::
1. Fatigue atau kelelahan sebanyak 5.766 orang.
2. Hipertensi essential
Hipertensi esensial sebanyak 5.126 orang
3. Infeksi Saluran Pernapasan Atas (ISPA) 2.569 orang
4. Myalgia sebanyak 1.780 orang
5. Diabetes Melitus sebanyak 1.128 orang
Apa yang dimaksud dengan fatigue?
dilansir dari lib. ui. ac.id,
Fatigue berasal dari Bahasa Latin “Fatigare” yang berarti hilang lenyap (waste time).
Namun, secara umum, dapat diartikan sebagai keadaan yang awalnya kuat, menjadi merasa lemah.