Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur Pilihan

Mengintip Dunia dari Kerimbunan Jati dengan Internet

13 Juli 2022   12:32 Diperbarui: 13 Juli 2022   12:34 530
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Profil Facebook (dokpri) 

Saat ini, internet dan dunia digital begitu akrab dengan kehidupan sehari-hari.

 Apalagi dengan paket IndiHome, sebuah terobosan yang dikeluarkan oleh PT Telkom Indonesia ini, membuat manfaat internet semakin mudah dinikmati. 

Tak heran kalau IndiHome tidak bisa dipisahkan dengan dunia Internetnya Indonesia.

Tapi tidak begitu tentunya 20 tahun yang lalu. Bagaimana kondisi saat itu? 

Saat saya kuliah, sekitar tahun 90-an, internet masih merupakan barang asing dan baru. 

Mungkin internet mulai dikenal di lingkungan kampus sekitar tahun 1995. Saat itu adik kost saya yang bercerita kursus komputer, mendapat bonus diajari internet. 

Saat itu, HP juga masih langka, masih era pager, kalau tidak salah. 

Sampai saya lulus dan wisuda tahun 1997, saya belum mengenal internet. 

Saat wisuda, saya sedang hamil 8 bulan, sebab setahun sebelumnya, saya sudah menikah saat sedang melakukan penelitian skripsi. 

Sedang suami saat itu sudah menjadi guru selama kira-kira 8 tahun. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun