Mohon tunggu...
Ismet Sungkar
Ismet Sungkar Mohon Tunggu... -

kegembiraaan yang dapat menggebirakan orang dengan kusta adalah manakala predikat pernah mengalami kusta benar-benar telah di hapus oleh masyarakat

Selanjutnya

Tutup

Healthy

World Leprosy Day (WLD) Harapan Baru Bagi Orang yang Pernah Mengalami Kusta

16 Januari 2012   07:12 Diperbarui: 25 Juni 2015   20:50 189
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Peringatan hari kusta sedunia yang akan jatuh pada tanggal 29 januari akan mengusung tema tentang bagaimana memberdayakan orang yang pernah mengalmi kusta.Tema ini sangat di nanti para friendsta(sebutan bagi orang yang pernah mengalmi kusta)yang artinya teman-teman kusta.orang yang pernah mengalmi kusta sering kali mendapati perlakuan yang tidak adil,terutama di lingkungan kerja nya.Hampir mayoritas yang di keluhkan oleh friendsta adalah pemecatan yang di lakukan oleh yang punya kewenangan sangat tidak berdasar.Dengan alasan yang sangat halus,semi halus sampai dengan terang -terangan.Sungguh ini menjadi masalah setelah masalah bakteri yang bersarang di tubuhnya.Orang dengan kusta mempunyai hak hidup dan harus mendapatkan jaminan hidup.

Seperti Pak willy ,salah seorang dari sekian penderita ksuta yang pernah di PHK lantaran penyalit kulit(Kusta).Beliau bekerja di salah satu restoran.Pak Amir,sebagai pekerja di salah satu perusahaan cargo pun mengalami hal yang sama.Maka dengan di usungnya tema pemberdayaan ini,orang yang pernah mengalmi kusta berharap tidak ada lagi nasib yang pernah di alami seperti pak willy dan pak amir.Kemudian semoga tema tersebut dapat segera di rasakan oleh orang yang pernah mengalami kusta baik yang sudah mendapatkan kembali pekrjaan maupun yang masih dalam proses pencarian pekerjaan.Campur tangan pemerintah dalam menangani pengangguran akibat kusta di harapkan akan segera di tindak lanjuti bukan saja hanya wacana nya saja yang bagus namun realita nya kurang.

Marilah bersama-sama kita dukung indonesia bebas kusta.Jangan Biarkan mikrobaterimu leprae nyaman di dalam tubuh warga negara indonesia.Karena indonesia bebas kusta adalah tanggung jawab kita semua.

salam kebersamaan dalam loyalis

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun