Mohon tunggu...
Ishak Okta Sagita
Ishak Okta Sagita Mohon Tunggu... Freelancer - impactful writing

impactful writing

Selanjutnya

Tutup

Balap

Ulasan di Balik Perhelatan MotoGP Mandalika di Lombok

25 Maret 2022   20:40 Diperbarui: 25 Maret 2022   20:50 215
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Balap. Sumber ilustrasi: PEXELS/Pedro Sandrini

Perhelatan MotoGP Mandalika 2022 pada tanggal 20 Maret 2022 dimenangkan oleh Miguel Oliveira, rider Red Bull KTM. Untuk posisi kedua dan ketiga ditempati oleh Fabio Quartararo, rider Yamaha serta Johann Zarco, rider Pramac Ducati. 

Selain menjadi prestasi bagi Miguel Oliveira, Indonesia juga mencatat prestasi dalam perhelatan MotoGP Mandalika. Salah satu hal yang perhatian dunia adalah Rara Istiani Wulandari. Aksinya mendapatkan reaksi netizen Indonesia maupun dunia.

Namun, pembahasan berikut adalah perihal penyebab Miguel Oliveira dapat menjuarai MotoGP Mandalika. 

MotoGP Mandalika berlangsung wet race

Perhelatan MotoGP Mandalika sempat tertunda selama dua jam karena hujan turun di sekitar lintasan sirkuit. Penundaan dilakukan untuk memastikan keamanan rider saat balapan. 

Akibatnya pit lane baru dibuka pukul 16.00 WITA dan race dimulai pada pukul 16.15 WITA. Maka, balapan MotoGP Mandalika berlangsung kondisi basah (wet race).

Selain penundaan waktu, balapan yang mulanya digelar selama 27 putaran, menjadi 20 putaran. 

Miguel Oliveira start dari posisi ke-tujuh

Berdasarkan hasil kualifikasi MotoGP Mandalika, Fabio Quartararo meraih pole position pertama dengan catatan waktu 1 menit 31,067 detik. 

Miguel Oliveira justru mulai dari pole position ke-tujuh, dengan catatan waktu Kualifikasi (+0,440 detik).

Quartararo langsung gaspol sejak detik pertama

Saat awal start, Quartararo gaspol dan melesat dengan sangat bagus. Sedangkan Oliveira mencoba mengejar Quartararo hingga menempel di posisi ke-dua. 

Sampai pada satu titik, Olivera berhasil mengambil alih posisi pertama. Sangat berbeda jauh dengan Quartararo yang mengalami kesulitan sepanjang balapan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Balap Selengkapnya
Lihat Balap Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun