Setiap manusia secara nyata akan selalu dihadapkan kepada masalah. Dan setiap individu memiliki perlakuan yang berbeda terhadap masalah yang mereka hadapi. Adakalanya sebagian besar dari mereka menjadikan masalah itu beban dan penyebab terjadinya "stress" bagi diri mereka. Namun beruntunglah sebagian yang lain yang mampu mengubah masalah menjadi peluang yang berharga.
Misalnya ketika seseorang menemukan masalah kecopetan ditengah keramaian, tanpa disadarinya dompet yang berisi sejumlah uang dan surat-surat berharga. Dengan kecakapannya dalam mengelola masalah ini, saat itu juga terpikirkan olehnya untuk membuat dompet dengan pengamanan ICT, seperti melengkapinya dengan sensor untuk pemegangnya selain pemilik aslinya. Apabila terdeteksi pemegangnya orang lain ia akan mengirimkan signal berupa suara atau dalam bentuk yang lain sehingga keamanannya lebih terjamin.
Nah inikan sebuah peluang untuk mengumpulkan uang. Karena pasar akan menunggu dompet dengan sistem pengamanan yang mutkhir.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI