Hujan turun memang tidak kenal waktu dan mengerti apa yang sedang dilakukan manusia. Hujan adalah anugerah dari yang kuasa. Maka dari itu kita juga seharusnya dapat menerima hujan dan hal baik datang tanpa memaksakan waktu sesuai dengan yang kita inginkan.
Semoga kita dapat memahami pelajaran hidup dari hujan sehingga bermanfaat buat kita semua...
Pada intinya, semoga kita dapat banyak melihat hal-hal disekitar kita dengan cara yang positif. Dengan begitu, kita akan lebih bersyukur dan bahagia dalam kehidupanku sehari-hari.
Semoga Sehat Selalu
dan Tetap Semangat..
Irwan Herwanto
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H