Dari kompetisi sepakbola Olimpiade Tokyo 2020 yang mempertemukan antara tim Grup D Brasil U23 vs Jerman U23 yang berlangsung di Nissan Stadium Yokohama Jepang pada Kamis 22 Juli 2021 malam WIB .
Skor akhir adalah 4-2 untuk tim Brasil U23 , gol Brasil U23 berhasil dicetak oleh 3 gol Richarlison pada menit '7 , '22 , '30 dan gol Paulinho pada menit '90+4 , sementara itu dua gol balasan Jerman U23 berhasil dicetak oleh Nadiem Amiri pada menit '57 dan gol Ragnar Ache pada menit '83 .
Sementara itu di pertandingan lainnya mempertemukan antara Pantai Gading U23 vs Arab Saudi U23 dan skor akhir adalah 2-1 , gol Pantai Gading U23 berhasil dicetak oleh gol bunuh diri Abdulelah Al-Amri pada menit '39 dan gol Franck Kessie pada menit '66 , sementara itu satu gol balasan Salem Al-Dawsari pada menit '44 .
Dari Grup C , Mesir U23 vs Spanyol U23 berakhir dengan skor imbang tanpa gol 0-0 . Sementara itu kejutan terjadi ketika Argentina U23 harus tumbang dan kalah dari Australia U23 dengan skor akhir 0-2 , gol pemain Australia U23 berhasil dicetak oleh Lachlan Wales pada menit '14 dan Marco Tilio pada menit '80 .
Dari Grup B , Selandia Baru U23 berhasil unggul dengan skor akhir 1-0 atas Korea Selatan U23 , gol Selandia Baru U23 berhasil dicetak oleh Chris Wood pada menit '70 . Sementara itu Honduras U23 vs Rumania U23 berakhir dengan skor tipis 0-1 untuk Rumania U23 . Gol bunuh diri berhasil dicetak oleh Elvin Oliva pada menit '45+1 .
Sementara itu dari Grup A mempertemukan antara Meksiko U23 vs Prancis U23 berakhir dengan skor 4-1 untuk keunggulan tim Meksiko U23 , gol para pemain Meksiko U23 berhasil dicetak Ernesto Vega pada menit '47 , Francisco Cordova pada menit '55 , Carlos Antuna pada menit '80 dan gol Eduardo Aguire pada menit '90+1 , sementara satu gol balasan Prancis U23 berhasil dicetak oleh Andre Pierre Gicnac melalui gol tendangan penalti pada menit '69 .
Sementara itu tim tuan rumah Jepang U23 berhasil unggul tipis 1-0 atas Afrika Selatan U23 , satu-satunya gol tunggal kemenangan tim Jepang U23 berhasil dicetak oleh Takefusa Kubo pada menit '72 .Â
Dengan demikian , Meksiko U23 berhasil memimpin klasemen sementara  Grup A dengan nilai 3 poin , diposisi kedua ditempati oleh Jepang U23 dengan nilai 3 poin , diposisi ketiga dan keempat ditempati oleh Afrika Selatan U23 dan Prancis U23 masing-masing dengan nilai 0 poin .
Sementara itu dari Grup B , Selandia Baru U23 kini menempati posisi pertama puncak klasemen dengan nilai 3 poin , diposisi kedua ditempati oleh Rumania U23 dengan nilai 3 poin , diposisi ketiga dan keempat ditempati oleh Honduras U23 dan Korea Selatan U23 masing-masing dengan nilai 0 poin .
Sementara itu dari Grup C , Australia U23 kini menempati posisi pertama puncak klasemen sementara dengan nilai 3 poin , diposisi kedua dan ketiga ditempati oleh Mesir U23 dan Spanyol U23 dengan nilai masing-masing 1 poin , diposisi keempat ditempati oleh Argentina U23 dengan nilai 0 poin .