Mohon tunggu...
Eko Irawan
Eko Irawan Mohon Tunggu... Sejarawan - Pegiat Sejarah, Sastra, Budaya dan Literasi

Ayo Nulis untuk Abadikan Kisah, Berbagi Inspirasi dan Menembus Batas

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Soulmate (Klik Soulmate #2)

1 September 2023   17:34 Diperbarui: 1 September 2023   17:37 113
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Puisi : Soulmate
(Seri Klik Soulmate #2)
Ditulis oleh : eko irawan

Nyambung. Tak ada rasa terkurung. Nyaman bukan terkungkung. Jadi nada indah, mesra tersanjung.

Setia Sehati. Seperti Rembulan dan bumi. Bumi dan matahari. Rotasi kelilingi Galaksi.

Beda, tapi tak bingung berbeda. Sejalan lalui warna Cerita. Pasang surut, nikmati yang ada, syukuri tanpa drama. Soulmate nyata, jadi belahan jiwa.

Tuhan Yang atur, Semesta punya cara. Ditolak bukan cara bijaksana. Pertemuan tanpa rencana. Menyatu jalani saja.

Pelataran Djajaghu, 1 September 2023
Ditulis untuk Seri Klik Soulmate 2

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun