Mohon tunggu...
Irawan Abidin
Irawan Abidin Mohon Tunggu... Buruh - Mahasiswa Pertanian

Selamat datang di koran sawit perkebunan dan pertanian masa kini YT: Koran Sawit Media Center "Koran Sawit"

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Buah Tangan dari Yogyakarta, Bakpia Kukus Tugu Jogja

27 September 2023   07:00 Diperbarui: 27 September 2023   07:04 304
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi: Bakpia Kukus Dari Yogyakarta (Irawan Abidin)

Buah Tangan Dari Yogyakarta

Tahun 2018 ketika ingin pulang ke Sumatra selalu ada telpon dari family tercinta yang menandakan bahwa " Jangan lupa buah tangan dari Yogyakarta.

Kita tahu Yogyakarta memiliki potensi sangat besar dari segala aspek baik itu budaya ekonomi bahkan kulinernya apa lagi buah tangan yang di miliki khas daerah nya yaitu bakpia.

Bakpia merupakan salah satu makanan khas Yogyakarta yang terbuat dari tepung dan terigu yang di isi dengan isian biasanya berupa kacang hijau, keju, coklat dan lain sebaginya.

Oleh oleh ini menjadi khas kami anak rantau saat kami pulang ke Sumatra pasti tak lupa kami selalu membawa buah tangan ini dari Yogyakarta selain citra rasa yang lezat dan nyami harganya juga terjangkau teman teman pas buat kantog mahasiswa hehe.

Saat saya memesan ini saya biasanya pesan didaerah Adi Sucipto yang didaerah dan arah bandara lama di karenakan tempatnya dekat dengan kosan waktunya juga lebih cepat disana kita bisa milih berbagai macam buah tangan dari Yogyakarta terutama bakpia.

Flashback Bakpia Kukus Pathok

Selasa 26 September 2023 teman saya pulang dari dinas Kalimantan seperti biasanya ritual yang dilakukan setelah pulang dari dinas ia selalu pulang ke kampung halaman nya, katanya rindu sama suasana rumah, walaupun dia jomblo namun semangat pulang nya luar biasa hehe.

Sebelum pulang dia selalu mengabarkan kepada saya dan selalu call kepada saya seperti ini mamanya selamat.

Selamat: Bro dimana posisi?

Saya: Di kantor Bro?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun