Mohon tunggu...
Iqbal Sofyan
Iqbal Sofyan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Yaaa hobi saya berenang, konten-konten yang saya sukai tentang perkembangan dunia esport di Indonesia, dan begitu juga saya suka jajanan kuliner Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Nilai-Nilai Sosial dalam Film Little Mom

15 Desember 2023   04:31 Diperbarui: 15 Desember 2023   04:51 164
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
www.shutterstock.com

Nilai sosial dalam film Little mom

Little Mom adalah sebuah serial web Indonesia yang dibuat oleh Hitmaker Studio dan diproduseri oleh Rocky Soraya. Serial bergenre drama roman remaja ini disutradarai oleh Guntur Soeharjanto.

Dalam film "Little mom" ini terdapat elemen sosiologi yang kita dapat analisis dengan memfokuskan pada nilai-nilai sosial yang terkandung dalam ceritanya, Film ini menggambarkan tentang perjuangan seorang ibu muda atau little mom dalam menjaga kehamilanya sampai dia lahir walaupun tanpa adanya seorang ayah. 

Berikut adalah Nilai sosial dalam Film "Little mom:

1. Nilai sosial berupa nilai kasih sayang

Pengertian kasih sayang adalah perasaan empati, perhatian, dan kebaikan yang diungkapkan kepada orang lain tanpa pamrih. Kasih sayang melibatkan rasa kepedulian, pengertian, dan keinginan untuk membantu serta mendukung individu lain dalam segala hal. Ini adalah bentuk perasaan yang tulus dan memperhatikan kesejahteraan dan kebahagiaan orang lain.

a. Naura "Terima kasih yud kamu selalu ada sama aku" yuda "i love you naura".

Dari kutipan tersebut Naura sangat berterima kasih bahwa yuda selalu bersama Naura dalam keadaan yang genting seperti ini.

b. Keenan bertanya "Naura gua sayang sama lo, gua sayang sama lo sebagai teman you cause my best friend, naura karena gua sayang sama lo, lo mending pulang dari pada ngurusin orang yang cemburu buta"

Kutipan tersebut bahwa Keenan ingin mengungkapkan perasaan hati dia ke naura tapi hanya menjadi teman dekat, perkataan tersebut disaksikan oleh yuda membuat yuda kesal kepada keenan, padahal yuda dan naura memiliki hubungan yang khusus dan tidak akan pernah terpisahkan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun