Kaca film biasanya memiliki warna yang gelap. Warna gelap ini berfungsi untuk memberikan privasi lebih terhadap penghuni. Suasana dalam rumah tidak akan terlihat jelas dari luar.
Keamanan lebih terjamin
Kaca film memiliki teknologi untuk mencegah pecahan kaca tidak berceceran. Sehingga kaca tidak mudah pecah karena kekuatannya yang meningkat. Pecahan kaca tidak berceceran karena proteksi dari film.
Biasanya pecahan akan terkumpul di satu titik sehingga tidak mencelakai penghuni.Â
Melindungi perabotan rumah
Sudah bukan menjadi rahasia apabila sinar UV matahari memiliki dampak yang buruk bagi perabotan. Perabotan seperti sofa, furnitur, karpet, dan sebagainya akan mengalami pemudaran atau bahkan rusak.
Kaca film berguna untuk mengurangi paparan cahaya UV yang masuk sehingga risiko terjadinya kerusakan perabotan rumah akan berkurang.
Mempercantik tampilan rumah
Sudah tidak bisa dipungkiri bahwa kaca film memiliki varian warna yang beragam. Berbagai desain dan warna sudah diproduksi oleh pabrik kaca. Anda bisa memilih berbagai varian kaca sesuai dengan desain dan selera anda.
Alhasil, anda bisa menghemat uang karena tidak perlu membeli dekorasi seperti kaca ukir.
Kesimpulan