Mohon tunggu...
Inspirasiana
Inspirasiana Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Kompasianer Peduli Edukasi.

Kami mendukung taman baca di Soa NTT dan Boyolali. KRewards sepenuhnya untuk dukung cita-cita literasi. Untuk donasi naskah, buku, dan dana silakan hubungi: donasibukuina@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Kaleidoskop Komunitas Tahun 2021, Taman Baca, dan Pasangan Romantis di Kompasiana

24 Desember 2021   17:23 Diperbarui: 24 Desember 2021   17:26 256
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Anak-anak asyik membaca koleksi Taman Baca Inspirasiana Kompasiana (dok Roman/INA)

Ada komunitas berdasarkan kesamaan sebagai perempuan, yakni Ladiesiana. 

Ada komunitas berbasis minat dan renjana, seperti KOTEKA (travelling), KPK (kuliner), CLICKompasiana (commuter line), Inspirasiana, dsb.

Inspirasiana dibentuk untuk mendukung literasi di penjuru Indonesia, antara lain dengan mendukung dan mendirikan Taman Baca. Saat ini, berkat kolaborasi apik dan berkat dukungan Kompasianer, Inspirasiana mengelola dan atau mendukung dua taman baca:

1. Taman Baca Inspirasiana di Soa, NTT

Inspirasiana sudah, sedang, dan akan mengirimkan paket buku ke TB Inspirasiana di Soa, Ende, NTT. Taman Baca ini didirikan untuk membantu anak-anak di Soa untuk mengakses sumber ilmu dan menimba semangat cinta literasi.

Anak-anak asyik membaca koleksi Taman Baca Inspirasiana Kompasiana (dok Roman/INA)
Anak-anak asyik membaca koleksi Taman Baca Inspirasiana Kompasiana (dok Roman/INA)

2. Taman Baca HOPE-Inspirasiana di Salatiga

Berkolaborasi dengan HOPE atau Home of Psyche, Inspirasiana mendukung TB HOPE-Inspirasiana yang berlokasi di Desa Ringinsari Kecamatan Gladagsari - Boyolali. 

Kehadiran Taman Baca HOPE-Inspirasiana ini dipenggawai oleh Ibu Nita Kris Noer yang sangat peduli pada pendidikan dan literasi di kawasan Salatiga dan Boyolali Jawa Tengah.

Kegiatan pendampingan anak oleh HOPE (dok Nita Kris Noer/HOPE-INA)
Kegiatan pendampingan anak oleh HOPE (dok Nita Kris Noer/HOPE-INA)

Wujud dukungan Inspirasiana adalah dengan pengiriman buku, alat permainan edukatif (APE), dan prasarana penunjang literasi. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun