Biar pun pemerintah terus mendorong DTW baru, selama pemerintah darah dan masyarakat tidak siap maka hasil yang dicapai pun nol besar. Itu artinya perlu juga dikaji kesiapan daerah-daerah baru yang dijadikan DTW (Baca juga: Pariwisata, Menguji Kesiapan DTW "Beyond Bali" dan "Bali and The Beyond").
Pariwisata adalah sektor perekonomian yang tidak terpengaruh resesi global. Itu artinya pemerintah daerah harus berlajar banyak dari Yogyakarta dan Bali tentang harga, pelayanan dan tentu saja 'hospitality'. *
*Jakal Km 5.6 Yogyakarta, 24/7-2018
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H