Dalam program keluarga berencana (KB) kondom mempunyai dua manfaat, yaitu (a) mencegah kehamilan, dan (b) mencegah penularan IMS dan HIV/AIDS. Sayang, pemerintah mengabaikan hal ini sehingga kian banyak ibu rumah tangga yang terdeteksi mengidap IMS dan HIV/AIDS karena mereka tertular dari suaminya.
Dengan langkah BP2PAKB Kab Tabalong ini yaitu membatasi akses penjualan kondom, khususnya bagi remaja, maka Pemkab Tabalong siap-siap menghadapi ‘ledakan AIDS’ di kalangan remaja putra. *** [Syaiful W. Harahap – AIDS Watch Indonesia] ***
*)Â Sumber Gambar
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H