Adapun karakteristik filsafat antara lain :
1. Berfikir Radikal
Filsafat tidak bersifat pada suatu wujud tapi berfikir secara keras dan radikalÂ
2. Mencari azas
3. Memburu kebenaran
Karakteristik filsafat mencari kebenaran yang hakiki, apakah sesuatu itu ada apakah tidakÂ
4. Mencari kejelasanÂ
Filsafat itu mencari kejelasan artinya akal berupaya berfikir jelas mengenai seluruh realitas jadi tidak ragu-raguÂ
5. Berfikir rasional
Filsafat itu bersifat rasional artinya sesuai dengan akal fikiran bukan pada perasaan, khayalan, dan imajinasi
6. Bersifat universalÂ
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!