Cabang-cabang Filsafat ada 3, yaitu:
1. Ontologi
Hakikat apa yang kita kaji tentang objek yang nyata dan tidak nyata. Diantaranya meliputi: materialisme, idealisme, dualisme, skeptisisme, gnostisisme.
2. Epistimologi
Cara akal mendapat pengetahuan yang benar. Untuk mendapat pengetahuan melalui Cara-caranya sebagai berikut:
A. Pengalaman (empiris)
Memperoleh pengetahuan melalui pengalaman
B. Sensasionalisme
Menggali pengetahuan melalui rangsangan inderawi
C. Rasionalisme
Menggali pengetahuan menggunakan akalÂ
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!