Aku ingin seperti embun
Yang tak bosan hadir diujung malam
Menjejakan kesejukan dan pesonanya
Tak jera
Walau ia tahu akan sirnalah ia ditatap gerang mentari
Embun terus bawa pesan
Masih ada cerita indah
Jika tak berhenti berharap dan berusaha.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!