Mohon tunggu...
Sokhibi Imgos
Sokhibi Imgos Mohon Tunggu... wiraswasta -

Pemilik usaha yang bergerak dibidang TI dengan Implementasi OpenSource untuk solusi Software murah dan handal, yaitu melayani Migrasi, Support Center, dan Training, tulisan saya lainnya bisa Anda temukan di: http://imgos-belajarlinux.blogspot.com/\r\n Pekerjaan utama sehari-hari adalah Service dan Jual-Beli Komputer, serta Desainer. Di waktu luang menyempatkan diri menulis beberapa buku Panduan Aplikasi Open Source Jika ada pertanyaan seputar Open Source silakan hubungi penulis melalui email: istanalinux@gmail.com/\r\n

Selanjutnya

Tutup

Nature

Rillis BlankOn 8.0 Rote Beta 2

9 Agustus 2012   02:03 Diperbarui: 25 Juni 2015   02:03 359
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

BlankOn 8.0 "Rote" Beta 2 telah tersedia. Rilis ini ditujukan untuk evaluasi pengembangan. Rilis jahitan berisi semua fitur BlankOn 8.0 dan dibuat agar setiap orang dapat membantu untuk menguji dan memberikan masukan kepada tim pengembang BlankOn.

Proses pengujian yang dipandu oleh tim Jaminan Kualitas BlankOn, akan membantu mengidentifikasi setiap fitur dan berbagai kutu/permasalahan. Ketika Beta 2 selesai diperbaiki, Rilis Kandidat 1 akan tersedia. Sebuah rilis Beta adalah purwarupa versi rilis selanjutnya dan memiliki kemiripan yang sangat kuat untuk rilis Kandidat 1 sampai versi akhir. Rilis final dari BlankOn 8.0 sendiri ditargetkan pada tahun 2012.

Kami membutuhkan bantuan Anda, untuk membuat BlankOn 8.0 dirilis dengan baik. Maka harapan kami, Anda dapat menyediakan waktu untuk mengunduh, mencoba setiap jahitan, dan memastikan hal-hal yang penting bagi Anda agar dapat bekerja dengan baik dan lancar.

Jika Anda menemukan kutu/permasalahan, segera laporkan kepada kami. Hal ini merupakan kesempatan untuk meningkatkan pengalaman bagi pengguna BlankOn di seluruh dunia.

Bersama, kita dapat membuat distribusi BlankOn yang jauh lebih baik, lebih ramah pengguna, dan lebih berguna bagi masyarakat penggunanya.

Halaman Unduh:

http://cdimage.blankonlinux.or.id/blankon/rilis/rote/beta-2/

Umpan Balik

Jika Anda menemukan kutu, segera laporkan melalui:

http://dev.blankonlinux.or.id/newticket

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun