Sekretaris Jenderal PDI-Perjuangan Hasto Kristiyanto bersimbah air mata ketika memberikan pernyataan kepada awak media soal foto-foto syur bakal calon gubernur Jawa Timur Azwar Anas dengan seorang perempuan, di depan kediaman Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri, Jalan Teuku Umar, Jakarta, Sabtu (6/1/2018).