Menurut American Academy of Pediatrics (AAP), jumlah anak-anak yang terinfeksi Covid-19 di beberapa negara bagian di Amerika Serikat baru-baru ini, mencapai 22,4 persen, lebih tinggi dibandingkan dari tahun 2020, saat pandemi baru terjadi, yakni sebesar 3 persen. Foto: capture laman merdeka.com