Sejumlah perempuan dan lelaki muda asal Desa Tesiayofanu, Kecamatan Kie, Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS), NTT, memilih untuk menjadi peternak sapi di desa mereka. Ini menjadi salah satu penanda bergairahnya warga memelihara sapi, sebagai bagian dari gerakan ekonomi. Foto: kompas.com