Mohon tunggu...
Kembali ke artikel
4dari6
Layar Penuh
Nelayan di Kecamatan Batu Ampar, Kabupaten Kubu Raya, sedang asyik menjaring ikan di sekitar hutan mangrove. Kabupaten Kubu Raya awalnya merupakan pemekaran dari Kabupaten Pontianak, sejak 17 Juli 2007. Urat nadi transportasi di sana adalah Sungai Kapuas, dengan 1.000 sungai anak sungainya. Kubu Raya memiliki pantai yang menghadap ke Selat Karimata. Foto: Andi Fachrizal
Nelayan di Kecamatan Batu Ampar, Kabupaten Kubu Raya, sedang asyik menjaring ikan di sekitar hutan mangrove. Kabupaten Kubu Raya awalnya merupakan pemekaran dari Kabupaten Pontianak, sejak 17 Juli 2007. Urat nadi transportasi di sana adalah Sungai Kapuas, dengan 1.000 sungai anak sungainya. Kubu Raya memiliki pantai yang menghadap ke Selat Karimata. Foto: Andi Fachrizal
LAPORKAN KONTEN
Alasan