Survei dilakukan SMPN 2 kendal, Jawa Tengah kepada orangtua siswa mengevaluasi pembelajaran dari rumah diperoleh data penugasan memberatkan siswa adalah meringkas buku bacaan dan mengerjakan soal buku paket. Berdasar hasil survei tersebut, para guru dilarang memberikan dua jenis tugas tersebut.(DOK. TANOTO FOUNDATION)