Presiden Jokowi kembali menyentil kinerja anggota kabinetnya di tengah krisis pandemi korona. Bukan kali ini saja, beliau bereaksi atas kinerja anggota kabinetnya. Pertanyaannya, sampai kapan Jokowi sabar dengan anggota kabinetnya. Sumber foto: KOMPAS/WISNU WIDIANTORO