Dari Azerbaijan: Siswi-siswi dari Panti Asuhan Putra Setia sedang mengambil makanan pada Hari Rabu (Mei 6) di tempat mereka di Jakarta Pusat. Acara makan malam yang sekaligus merupakan buka puasa ini diselenggarakan oleh Kedutaan Besar Azerbaijan di Jakarta dalam rangka HUT Ke-97 Pemimpin Nasional Azerbaijan yaitu Heydar Aliyev. Paket makanan juga dibagikan kepada lansia di acara yang sama. | Credit: Kedutaan Besar Azerbaijan