Ilustrasi pelaksanaan Musrenbang Kabupaten Tabanan sebelum adanya anjuran pemerintah untuk mengurangi kegiatan yang berkerumun banyak orang. Hal ini dikarenakan kegiatan yang menghimpun banyak orang sangat di larang untuk saat ini, sementara Musrenbang RKPD ini adalah salah satu tahapan yang harus di lalui untuk persiapan perencanaan pembangunan untuk tahun selanjutnya yang menjadi kewajiban Undang-undang. Sumber: Dok.Pribadi Andi Setyo Pambudi