Mohon tunggu...
Iloeng Sitorus
Iloeng Sitorus Mohon Tunggu... wiraswasta -

Hidup itu seperti hubungan suam istri.\r\nKadang diatas, kadang dibawah. :D

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Tahun Ajaran Baru, Sekolah Negeri di Rohil Jadi Toko Pakaian

23 Juli 2016   10:33 Diperbarui: 23 Juli 2016   11:07 542
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sebagai tanda terima kepada Ortu Peserta Didik Baru yang ditunjukkan salah satu orang tua siswa

"Itu (baju seragam, red) sudah menjadi keputusan rapat komite sekolah dan orang tua siswa juga setuju," jelas Zakaria (sumber Fokusriau.com).

Padahal, SMP tersebut meraih peringkat ke 3 nasional dalam hal pengelolaan dana BOS (Biaya operasional sekolah), bukan main memang prestasi sekolah itu, namun sayang sungguh disayang, mengapa Peraturan Menteri dikangkangi hanya karena hasil kesepakatan.

Yang jadi pertanyaan, apakah kesepakatan bisa menggugurkan Permendikbud No. 45 tahun 2014 tersebut?

Lantas apakah dibenarkan jika sekelompok orang bersepakat menganiaya orang lain yang jelas-jelas melanggar undang undang yang berlaku?

Itulah sekelumit cerita dunia pendidikan di Negeri seribu kubah yang setiap ajaran baru menjelma menjadi Toko Pakaian.

Bagan Batu, Rokan Hilir, Sabtu 23 Juli 2016.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun