Mohon tunggu...
Dwi Ilmiani
Dwi Ilmiani Mohon Tunggu... Dosen - Inspiring people inspiring nation

I determine to hold my dream so tight, giving the contribution to my beloved nation by the piece of writing. Lecturer|book lover|EFL educator

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

3 Tips untuk Peneliti dalam Mempublikasikan Jurnal Internasional

19 Mei 2020   12:36 Diperbarui: 19 Mei 2020   12:43 211
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Menurut dasaptaerwin.net beban biaya sekitar 35USD untuk tiap jurnal yang dibaca. Kemudian apakah ada Open Access Journal yang free?, lagi-lagi Selamat karena jawabanya ada. Beberapa kampus luar negeri memberikan free platform bagi para peneliti salah satunya adalah kampus University of Santo Tomas, Manila dengan nama Open Acces jurnal Asian Journal of English Language Study (AJELS) dan masih banyak lagi.    

Lalu.. tunggu apalagi? Mari jadi bagian perkembangan ilmu pengetahuan dunia dengan mempublish artikel dari sekripsi, thesis, desertasi atau penelitian yang lainnya.  Setiap kesempatan sebenarnya selalu datang, hanya saja kita tidak benar-benar menangkapnya bahwa itu sebuah peluang! Mari terus menulis.

Penulis,

Dwi Ilmiani

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun