Cara memperbaiki mental anak karena sering dimarahi
1. Jangan ragu untuk meminta maaf
Meminta maaflah pada anak yang telah kalian perbuatan , agar anak paham dan dapat menerima bahwa setiap orang memiliki kesamaan. Dengan cara ini setidaknya dapat menyembuhkan luka hati pada anak.
2. Biarkan anak mengekspresikan perasaannya. Jangan sampai orang tua memarahi anak yang sedang menangis ataupun gembira, tertawa. Â Hal ini akan membuat anak dapat memperbaiki mentaknya dengan emosinya dan lebih stabil dan terbantu untuk memperbaiki mntalnya.
3. Tunjukkan bahwa anda menyayanginya
Ungkapkan bahwa anda menyayanginya. Jangan ragu untuk memeluk dan menciumnya. Keakrapan dan kasih sayang akan lebih bisa mengungkapkan rasa sayang.
4. Perbaiki kualitas komunikasi dengan anak
Dengarkanlah cerita sehari-hari anak atau cerita sederhana lainnya. Cara seperti ini dapat membuat anda semakin dekat dengan anak. Dengan cara tersebut anak akan merasakan kehadiran orang tua itu sangat penting.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H