Mohon tunggu...
Ikhsanto Abdurrahman
Ikhsanto Abdurrahman Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Hukum Tata Negara UIN SAIZU PURWOKERTO

Saya Mahasiswa Semester 4 Prodi hukum tata negara, hobi saya membaca

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Hal-hal yang Perlu Disiapkan jika Ingin Mendaki Gunung untuk Pemula

12 Maret 2024   11:27 Diperbarui: 12 Maret 2024   11:33 323
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Apakah kamu pencinta gunung yang sedang bingung apa aja sih yang harus diperlukan saat ingin mendaki gunung untuk pemula ? jika iya,kali ini akan dibahas trik dan tips apa aja yang harus dipersiapkan seorang pemula untuk mendaki suatu gunung langsung saja kita bahas.

1.PASTIKAN FISIK KALIAN PRIMA

persiapan yang paling penting untuk seorang pendaki ialah fisik yang prima, untuk mendapatkan fisik yang prima kamu harus jauh jauh hari mempersiapkan diri kamu dengan berolahraga,mengatur jam tidur mu,mengatur pola makan mu di jauh jauh hari sebelum pendakian.

sebab mendaki suatu gunung itu harus membutuhkan fisik yang prima, karena saat proses pendakian itu sangat menguras tenaga, apabila fisik pendaki tidak prima, maka akan dikhawatirkan terjadinya resiko resiko yang tidak di inginkan selama pendakian.

2. PILIHLAH GUNUNG YANG COCOK UNTUK PEMULA

Pemandangan gunung sindoro/Camera
Pemandangan gunung sindoro/Camera

Bagi pemula, disarankan untuk mendaki gunung yang ramah untuk pendaki pemula, gunung ramah yang dimaksud ialah gunung yang ketinggian nya tidak terlalu tinggi dan tidak terlalu tajam,medan pendakian juga menjadi suatu pertimbangan cari lah gunung yang medan pendakian nya tidak terlalu sulit.

jika kamu sudah mengenal medan pendakian, kamu boleh mendaki gunung yang lebih tinggi.

3.BAWA PERLENGKAPAN YANG LENGKAP

Ilustrasi peralatan lengkap saat mendaki/(Wagers)
Ilustrasi peralatan lengkap saat mendaki/(Wagers)
Selain fisik persiapan yang tidak kalah penting ialah peralatan yang lengkap, untuk seorang pendaki peralatan yang lengkap itu suatu keharusan yang harus di bawa, karena biasanya disetiap camp pendakian itu kita akan di cek terlebih dahulu perihal peralatan dan kesiapan seorang pendaki, jika lolos maka di perbolehkan untuk mendaki dan jika tidak lolos maka biasanya pendaki disuruh melengkapi peralatan yang belum memenuhi kriteria.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun