Mohon tunggu...
Ike Sugianto
Ike Sugianto Mohon Tunggu... Psikolog - Psikolog Klinis

Psikolog alumni UI, yang sejak tahun 2000 berpraktek membantu anak, remaja dan keluarga dalam bidang tumbuh kembang, emosi, pendidikan. Memiliki beberapa lisensi internasional di bidang Edu-Kinesiology. Saat ini mengelola Potentia Center yang didirikan sejak 2011, membantu individu menarik keluar potensi yang dimiliki. Hobi menulis sejak SMA. Cerpennya pernah dimuat di Femina & Kompas cetak. Salah satu cerpennya pernah menjadi Juara III Sayembara Mengarang Cerpen Femina

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Tetaplah Hidup, Saya Mohon

12 Juni 2018   22:33 Diperbarui: 12 Juni 2018   22:55 369
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pic: Virtue Profiling Book

Semua orang bisa depresi. Kehilangan semangat hidup. Berpikiran negatif tentang diri sendiri, masa depan dan orang sekitar.

Saya tau rasanya depresi. Seperti tiba-tiba berada di terowongan yang gelap.

Tidak kelihatan ujungnya.

Tidak tahu seberapa jauh ujung keluar di sebelah sana.

.

Bingung kenapa bisa berada di dalam terowongan tersebut. Mencari jawaban, tapi hanya gundah yang ada.

.

Bercerita  namun tiada yang mengerti. Berharap lega mengikuti cerita, namun tiada  hasil. Pertolongan hadir namun tidak meringankan.

.

Di dalam terowongan gelap itu,

Pelihara iman dan harapan dalam hati, meski hanya berkas cahaya pudar.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun