Contohnya fokus pada pengembangan ketrampilan teknis yang sangat dibutuhkan di pasar kerja. Selain itu, pengalaman kerja baik mengikuti magang, bootcamp, pekerjaan part time atau kegiatan volunter dapat menjadi nilai tambah. Pengalaman tersebut dapat membuktikan bahwa kamu memiliki kemampuan untuk bekerja dalam lingkungan profesional meskipun tanpa gelar sarjana.
Selain itu, yang tidak kalah pentingnya adalah memiliki koneksi. Perlunya memgembangkan jaringan profesional agar dapat membuka peluang kerja yang lebih luas. Misalnya mengikuti organisasi atau komunitas profesional.
Meskipun tidak mempunyai gelar sarjana, lulusan SMA tetap memiliki peluang untuk berhasil di dunia kerja dengan strategi dan tekad yang kuat. Kamu harus siap untuk terus belajar dan beradaptasi serta memanfaatkan setiap kesempatan untuk mengembangkan diri. Semangat!!!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H