Mohon tunggu...
Indra Y.
Indra Y. Mohon Tunggu... wiraswasta -

#

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Indonesia Itu Indah Kawan

15 Juni 2013   20:59 Diperbarui: 24 Juni 2015   11:58 155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Percaya ga negara Indonesia itu indah? Semua yang dicari di luar negeri ada semua di Indonesia. Anda mencari salju? Puncak Jayawijaya punya. Anda mencari pasir putih? Pantai selatan jawa punya. Anda mencari panorama bawah laut? Bunaken dan Raja Ampat punya.
Indonesia kaya potensi, punya banyak titik titik keindahan dari ujung sabang hingga merauke, dari alam bawah laut hingga megahnya puncak gunung. Indonesia juga adalah negara paling ramah, saking ramahnya terkadang penghormatan terhadap warga asing melebihi penghormatan terhadap saudara senegeri.
Jika Indonesia yang begitu kaya dan indah, mengapa banyak orang Indonesia berbondong bondong keluar negeri? Mengapa banyak yang merindukan tinggal di negeri sakura atau paman sam atau memilih menetap di negerinya Napoleon?
Yap, Indonesia memang indah dan kaya kawan. Negeri mana yang curah hujan dan terik mentarinya seimbang? Hanya Indonesia kawan. Namun, satu yang tak dimiliki negeri ini : KEBEBASAN
Negeri yang indah ini tak menyediakan kebebasan yang luas kawan. Di lingkup terdekat di tempat tinggal kebebasan mulai diikat oleh adab adab rumah tangga. Di lingkup lebih luas warga Indonesia dituntut untuk berlaku sesuai dengan kebiasaan pada umumnya. Dituntut untut selalu ramah pada sekitar, dituntut untut memenuhi harapan, dituntut untuk mempunyai surat nikah, dituntut untuk tunduk pada otoritas politik yang memegang kemudi negeri ini. Hal yang membuat indonesia yang indah ditinggalkan oleh sebagian warganya yang mencari kebebasan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun