Mohon tunggu...
Indra Y.
Indra Y. Mohon Tunggu... wiraswasta -

#

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Laki-laki di ujung senja

1 Mei 2011   10:39 Diperbarui: 26 Juni 2015   06:11 108
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Senja mulai menyapa
menghitung titik titik jingganya yang menerpa
adakah jiwa ini telah dekat
adakah waktu tersisa singkat

laki laki di ujung senja
membagi tawa yang membias dalam jiwa
menyuluh pelita untuk malam yang nanti pekat
menyusun cahaya tuk gelap yang kian dekat

laki-laki di ujung senja
kedatanganmu tanpa kawan
sepanjang jalan ini kau jumpai banyak teman
di senja ini kau kan berlalu sendirian

~di ujung senja kita berbagi dalam keheningan~

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun