Walaupun aku tak bersayap, aku ingin terbang ke langit mengambil matahari, bintang dan bulan.
Ide cantik selalu menarik untuk kuketik dan kususun dengan indah menjadi sebuah kisah...
Pada dasarnya full time blogger, sedang belajar jadi content creator, kadang jadi editor naskah, suka buku, serta hobi blusukan ke tempat heritage dan unik.