Mohon tunggu...
IDA WATI
IDA WATI Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Penyebab Terjadinya Kenakalan Remaja

13 Juni 2017   11:36 Diperbarui: 13 Juni 2017   11:42 819
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Kenakalan remaja pada dasarnya merupakan permasalahan sosial atau penyimpangan sosial yang tidak sesuai dengan norma dan adat istiadat dalam masyarakat.Pada dasarnya kenakalan remaja terjadi pada kalangan remaja, dimana banyaknya kasus yang mencerminkan kenakalan kaum remaja di indonesia antara lain, seringnya terjadi Pencurian kendaraan bermotor yang di lakukan kaum remaja dan banyaknya remaja-remaja yang berpesta miras.

Sering dikatakan bahwa kenakalan remaja akibat keluarga yang berantakan. Seringkali emosi seorang remaja akan membeludak sesaat ketika keluarganya pecah, kedua orang tuanya sering cekcok atau berkelahi sehingga tercipta broken home.Banyak sekali yang bilang seperti itu,bahwa faktor kenakalan remaja karena keluarga,teman maupun lingkungan.Sebenarnya penyebab utama terjadinya kenakalan remaja tersebut adalah kurangnya keimanan seseorang.Karena jika iman seseorang tidak ada maka perilaku seseorang tidak akan bisa terkendali dan akan melakukan hal-hal yang negatif.

Paling utama yaitu belajar agama,selalu beribadah kepada Allah, dekatkan diri pada Allah. Bagaimanapun pergaulannya apabila mempunyai mental agama yang kuat kita akan sulit untuk terjerumus.Jadi mari kita mendekatkan diri kita kepada Allah SWT karena dengan mendekatkan diri kepada Allah,saya yakin tidak ada yang namanya pencuri,minum-minuman miras dan sebagainya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun