Senam bisa kita lakukan dengan menggunakan musik senam yang disukai anak, sehingga anak akan lebih tertarik untuk ikut senam. bisa juga kita modivikasi dengan membuat gerakan sendiri
2. Game atau permainan
Game atau permainan disini tentunya game yang melibatkan fisik anak. Sehingga motorik anak bisa terstimulasi, seperti; lomba lari, merangkak, lempar tangkap bola. Atau anak-anak bisa kita ajak untuk melakukan permainan ulat-ulatan dengan menggunakan jarik.
Semoga tips dan trik ini bisa dilakukan di rumah bersama anak. pastinya tidak hanya dilakukan saat pandemi saja ya, olahraga bersama anak bisa kita lakukan kapan saja.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H