Mohon tunggu...
Akhmad Husaini
Akhmad Husaini Mohon Tunggu... Administrasi - Ditakdirkan tinggal di Selatan : Desa Angkinang Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Provinsi Kalimantan Selatan. Memiliki kesenangan jalan-jalan, membaca, dan menulis.

Terus menuliskan sesuatu yang terlintas, dengan pantas, tanpa batas.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Nalar Sangka Intim Remang Wibawa

11 Juni 2023   03:54 Diperbarui: 11 Juni 2023   03:59 63
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi : Akhmad Husaini

Warna gemuruh siasat lampau tebaran rasa
kelembutan waktu terkam arus seteru paksa
pantang pergi lamunan sudut kinanti jemba
jalinan citra asumsi prima latah langgam ironi
hegemoni kehendak sirna ragam etika waktu
gebalau lekat langgam diri pelita sanubari tentu

Nalar sangka intim remang wibawa
nurani pendam rasa tabiat restu dilema
hadir watak kehendak ambigu umpama
risau cerna ilham kemungkinan jompak diri
rekah antusias silam tekad hasrat bangkit
jalan nyata kesadaran pilu tentu bergeliat
lembut kinanti ihwal kemampuan sendu

Ritus angan terhalang waktu kultus konotasi
dulu pernah jaya bawa bahagia mendera
saling tentu meramu saling dirasa adanya
sendu lindap meniti jalan nyata gembala
melankolis diri panutan rentang asumsi
hadir semangat baik pilihan emosi rasa

Kenangan rasa berbeda hadir sendu nurani
hijau ranau mendera datar sangka latah
intim tangguh kesudahan datang seloka
hadir menawarkan kehendak cumbuan arti
gempita lugas kehendak semua jawaban
angan tegas realita singkap lampau pusara

Angkinang Selatan, 11 Juni 2023

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun