Mohon tunggu...
Akhmad Husaini
Akhmad Husaini Mohon Tunggu... Administrasi - Ditakdirkan tinggal di Selatan : Desa Angkinang Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Provinsi Kalimantan Selatan. Memiliki kesenangan jalan-jalan, membaca, dan menulis.

Terus menuliskan sesuatu yang terlintas, dengan pantas, tanpa batas.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Mengguramang Kuncup Wangi Bunga

9 Agustus 2017   06:53 Diperbarui: 9 Agustus 2017   07:12 112
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Penawar rindu tatapan mementang janji
ayo sekarang jalankan amal ibadah
menapak jejak beribu janji yang hemat
keringat bercucuran memindai rasa
dari puisi mengukir Banua dan dunia
selalu ada yang diidamkan setiap waktu

Menghunjur perilaku dendam gurindam
menyiapkan materi tulisan secara matang
tak pernah tahu akan semua adanya
selalu ada naluri bisnis yang tinggi
aku ingin semua bahagia merangkai cerita
jadilah orang yang selalu berpuisi

Mengguramang kuncup wangi bunga
menancap rindu di alur yang tegas
menebar gejolak yang ratap
ingin seperti dulu lagi hendaknya

Alur kehendak restu menjamu
kalau tak ada kepentingan jangan ikut-ikutan
lestari senandung lagu rindu
minum obat asma yang dibeli di Barabai

Enak sekali hidup kamu sekarang ini
syukuri apa yang ada saat ini
riak kehendak mematri ambisi
dekatkan diri dengan agama
agar senantiasa kau hirup udara bahagia
tanpa ada keluh kesah apalagi kegamangan

Kandangan, 6 Agustus 2017

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun