Mohon tunggu...
IqbalM
IqbalM Mohon Tunggu... Human Resources - Humas

Liputan tentang seputaran kegiatan di dalam Rutan Pekanbaru

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Rutan Pekanbaru Ikuti Kegiatan Penyambutan Para Menteri Secara Virtual

21 Oktober 2024   19:38 Diperbarui: 21 Oktober 2024   19:44 30
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dok : Humas Rutan Pekanbaru

Pekanbaru -- Rutan Kelas I Pekanbaru hari ini berpartisipasi dalam kegiatan penyambutan yang melibatkan Menteri dan Wakil Menteri Koordinator Hukum , Hak Asasi Manusia , Imigrasi dan Pemasyarakatan, Menteri dan Wakil Menteri Hukum, Menteri dan Wakil Menteri Hak Asasi Manusia, serta Menteri dan Wakil Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Kegiatan ini berlangsung secara virtual dan dihadiri oleh seluruh pegawai Rutan, Senin (21/10).

Kegiatan dimulai dengan sambutan hangat dari Sekretaris Jenderal Kemenkumham Nico Afinta. Dalam sambutannya, ia memaparkan tentang Tim Transisi Kementerian. Tim ini nantinya akan bertugas untuk membentuk struktur organisasi dari Kementerian Hukum dan HAM RI yang akan dibagi menjadi Kementerian Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi dan Pemasyarakatan, Kementerian Hukum, Kementerian HAM, Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan

Setelah pemaparan, masing-masing menteri memberikan prakata. Para Menteri menyoroti pentingnya sinergi antara kementerian dalam mencapai tujuan bersama. Acara dilanjutkan dengan prosesi pengantaran para Menteri dan Wakil Menteri ke Ruang Kerja Menteri dan Wakil Menteri dipandu oleh Dirjen dan Ses Ditjen masing-masing. Sebelum masuk keruangan kerja masing-masing, para menteri diawali dengan pengguntingan pita didepan ruang kerja Menteri dan Wakil Menteri.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun