Mohon tunggu...
Humas Lapas Jombang
Humas Lapas Jombang Mohon Tunggu... Penegak Hukum - Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Jombang

https://linktr.ee/lapasjombang

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Tiada Hari Tanpa Trolling, Lapas Jombang Kanwil Kemenkumham Jawa Timur Perkuat Keamanan dan Ketertiban

24 Desember 2022   16:53 Diperbarui: 24 Desember 2022   16:56 173
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jombang - "Tiada hari tanpa trolling, pedoman tersebut yang harus dilaksanakan oleh seluruh jajaran, terutama petugas pengamanan Lapas Jombang", tegas Ka. KPLP Lapas Jombang Kanwil Kemenkumham Jawa Timur.

Kali ini (Sabtu, 24/12), Ka. KPLP Lapas Jombang, Dedy Pranata, didampingi Karupam, Staf, dan CPNS melaksanakan Trolling.

Dimulai dari salon, ruang BLK, kemudian bergerak ke bradgang selatan. Sambil berkeliling, beliau melakukan pengecekan sarana prasana keamanan.

"Tolong Karupam dan staf dipastikan lampu-lampu penerangan dalam keadaan normal. Saya lihat kawat kawat berduri kondisinya bagus", terangnya.

Kemudian beliau meminta agar tanaman di belakang bradgang lebih dirapikan.

"Untuk keamanan, tanaman tanaman ini tidak boleh tinggi-tinggi, harus tetap terlihat dan diawasi dari pos menara", lanjutnya.

Terakhir beliau bergerak ke bengkel kerja untuk melihat proses pembuatan meubel.

"Saya berpesan agar Narapidana yang bekerja disini untuk tetap diawasi dan peralatan kerja yang sudah selesai dipakai untuk disimpan dan diinventarisir dengan baik, mengingat banyak sekali benda tajam disini", tuturnya.

(Humas Lapas Jombang)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun